Teori dan Konsep Kepemimpinan

Teori dan Konsep Kepemimpinan

A.    Pendahuluan
        Mengapa Pemimpin Dibutuhkan ?
        •    Karena banyak orang memerlukan figur pemimpin.
        •    Dalam beberapa situasi seorang pemimpin perlu tampil mewakili kelompoknya.
        •    Sebagai tempat pengambilalihan risiko bila terjadi tekanan terhadap kelompoknya.
        •    Sebagai tempat untuk meletakkan kekuasaan.
B.    Definisi Kepemimpinan
Tiga Implikasi kepemimpinan sebagai proses mengarahkan dan mempengaruhi aktivitas-  aktivitas yang ada hubungannya dengan pekerjaan para anggota kelompok:
1.    Kepemimpinan itu melibatkan orang lain baik itu bawahan maupun pengikut,
2.    Kepemimpinan melibatkan pendistribusian kekuasaan antara pemimpin dan anggota kelompok secara seimbang, karena anggota kelompok bukanlah tanpa daya,
3.    Adanya kemampuan untuk menggunakan bentuk kekuasaan yang berbeda untuk mempengaruhi tingkah laku pengikutnya melalui berbagai cara.

Hakikat Kepemimpinan adalah :
1.    Proses mempengaruhi atau memberi contoh dari pemimpin kepada pengikutnya dalam upaya mencapai tujuan organisasi.
2.    Seni mempengaruhi dan mengarahkan orang dengan cara kepatuhan, kepercayaan, kehormatan, dan kerja sama yang bersemangat dalam mencapai tujuan bersama
3.    Kemapuan untuk mempengarhui, memberi inspirasi dan mengarahkan tindakan seseorang atau kelompok untuk mencapai tujuan yang diharapkan.
4.    Melibatkan tiga hal yaitu pemimpin, pengikut dan situasi tertentu.
5.    Kemampuan untuk mempengaruhi suatu kelompok untuk mencapai tujuan

Pimimpin formal (Lembaga eksekutif, legislatif, dan yudikatif)
1.    Memiliki dasar legalitasnya diperoleh dari penunjukan pihak yang berwenang, artinya memiliki legitimasi,
2.    Harus memenuhi beberapa persyaratan tertentu
3.    Mendapatkan dukungan dari organisasi formal ataupun atasannya
4.    Memperoleh balas jasa/kompensasi baik materil atau immateril tertentu.
5.    Kemungkinan mendapatkan peluang untuk promosi, kenaikan pangkat/jabatan, dapat dimutasikan, diberhentikan dan lain-lain.
6.    Mendapatkan reward dan punishment
7.    Memiliki kekuasaan atau wewenang

Pimpinan Informal (Tokoh masyarakat, pemuka agama, adat, LSM, Guru, Bisnis, Dll)
1.    Sebagian tidak/belum memiliki acuan formal atau legitimasi sebagai pimpinan.
2.    Masa kepemimpinannya, sangat tergantung pada pengakuan dari kelompok atau komunitasnya.
3.    Tidak di back up dari organisasi secara formal
4.    Tidak mendapatkan imbalan/kompensasi
5.    Tidak mendapat promosi, kenaikan pangkat, mutasi dan tidak memiliki atasan.
6.    Tidak ada reward dan punishment

Beberapa komponen dalam kepemimpinan yaitu :
1.    Adanya pemimpin dan orang lain yang dipimpin atau pengikutnya.
2.    Adanya upaya atau proses mempengaruhi dari pemimpin kepada orang lain melalui berbagai kekuatan.
3.    Adanya tujuan akhir yang ingin dicapai bersama dengan adanya kepemimpinan itu.
4.    Kepemimpinan bisa timbul dalam suatu organisasi atau tanpa adanya organisasi tertentu.
5.    Pemimpin dapat diangkat secara formal atau dipilih oleh pengikutnya
6.    Kepemimpinan berada dalam situasi tertentu baik situasi pengikut maupun lingkungan eksternal.
7.    Kepemimpinan Islam merupakan kegiatan menuntun, membimbing, memandu dan menunjukkan jalan yang di ridhai Allah Subhanahuwata’ala. semoga bermanfaat.

Comments

  1. bisa gak bntu sya mncre AP tentang dinas pendidikan
    soalya sya ppl d.dinas pend. tp sya tdk bs bkn lapran dn skripsiya
    tlong bntu sya ya.mksh sblmya

    ReplyDelete
  2. bisa gak bntu sya mncre AP tentang dinas pendidikan
    soalya sya ppl d.dinas pend. tp sya tdk bs bkn lapran dn skripsiya
    tlong bntu sya ya.mksh sblmya

    ReplyDelete
  3. bgaimna cara bikin laporn.proposal dn skripsi admin pend. pa...sya binggung bkinya soalya sya ppl d.dinas pend... tlong ksh infoya

    ReplyDelete
  4. bisa gak bntu sya mncre AP tentang dinas pendidikan
    soalya sya ppl d.dinas pend. tp sya tdk bs bkn lapran dn skripsiya
    tlong bntu sya ya.mksh sblmya

    ReplyDelete

Post a Comment

Popular posts from this blog

Biografi Lengkap Prof. Dr. H. Cecep Sumarna

Biografi Lengkap Arip Amin

Soal UAS Mata Kuliah Filsafat Pendidikan STKIPM Kuningan